3 Rekomendasi Smartphone Mid End Samsung Terbaru 2018

3-Rekomendasi-Smartphone-Mid-End-Samsung-Terbaru-2018-Samsung-Galaxy-A6-Plus

3-Rekomendasi-Smartphone-Mid-End-Samsung-Terbaru-2018-Samsung-Galaxy-J8

Hariannusantara.com Samsung merupakan sebuah produsen smartphone yang cukup ternama yang pasti memiliki berbagai varian produk smartphone terbaru, hal ini dilakukan untuk memenuhi kebutuhan konsumen yang menginginkan sebuah smartphone terbaru dengan fitur, desain, dan spesifikasi terkini. Berikut adalah 5 rekomendasi smartphone mid-end Samsung terbaru 2018.

  1. Samsung Galaxy A8 Star

3-Rekomendasi-Smartphone-Mid-End-Samsung-Terbaru-2018-Samsung-Galaxy-A8-Star

Smartphone kelas menengah dengan desain elegan ini mengusung sebuah spesifikasi yang cukup tinggi dengan harga yang cukup terjangkau. Untuk spesifikasi, smartphone ini mengusung penggunaan prosesor Octa-core (4×2,2 GHz Kryo 260 & 4×1,8 GHz Kryo 260), memori RAM 4 GB, memori internal 64 GB, kamera depan 24 MP, kamera belakang 24 MP, serta memiliki baterai berkapasitas 3.700 mAh. Untuk harganya Samsung Galaxy A8 Star ini dibanderol dengan harga sekitar Rp 7.325.000.

  1. Samsung Galaxy J8

3-Rekomendasi-Smartphone-Mid-End-Samsung-Terbaru-2018-Samsung-Galaxy-J8

Loading...

Smartphone yang tergolong dalam kategori J series ini merupakan produk lanjutan dari J7 dengan mengusung spesifikasi yang tak kalah mumpuni. Untuk sektor dapur pacu, smartphone ini mengusung penggunaan prosesor Octa-core 1,6 GHz Cortex-A53, memori RAM 3 GB, memori internal 32 GB, kamera depan 16 MP, kamera belakang 16 MP, serta memiliki baterai berkapasitas 3.500 mAh. Untuk harganya Samsung Galaxy J8 ini dibanderol dengan harga sekitar Rp 3.454.000.

  1. Samsung Galaxy A6 Plus

3-Rekomendasi-Smartphone-Mid-End-Samsung-Terbaru-2018-Samsung-Galaxy-A6-Plus

Smartphone yang memiliki harga cukup terjangkau ini memiliki sebuah spesifikasi yang cukup tinggi, sehingga sangat direkomendasikan untuk dibeli. Di samping itu smartphone ini ditenagai oleh prosesor Octa-core 1,8 GHz Cortex-A53, memori RAM 4 GB, memori internal 32 GB, kamera depan 24 MP, kamera belakang 16 MP, serta memiliki baterai berkapasitas 3.500 mAh. Untuk harganya Samsung Galaxy A6+ ini dibanderol dengan harga sekitar Rp 4.050.000.

Baca juga:
– Sudah Tahan Air, Samsung Galaxy A7 (2017) Turun Harga 50%
– Samsung Galaxy A5 Bakal Punya Fitur Dual Kamera Dengan RAM 6GB

Selain itu, sebenarnya masih ada sederet smartphone mid-end milik Samsung yang bisa menjadi alternatif pilihan seperti Samsung Galaxy A6 dan Samsung Galaxy J7 Duo, dimana kedua smartphone ini berada di kisaran harga Rp 3 jutaan.